Text
PERILAKU PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI DENGAN STATUS KARIES GIGI PADA PELAJAR SMA KRISTEN YABT MANOKWARI TAHUN 2016
XML JSONKaries gigi adalah penyakit jaringan gigi yang ditandai dengan kerusakan jaringan, dimulai dari permukaan gigi hingga meluas kearah Pulpa. Karies gigi dapat dialami oleh setiap orang tanpa mengenal usia dan jenis kelamin. Penderita karies gigi di Provinsi Papua Barat mencapai 20,6% dari total penduduknya, hal ini menunjukkan bahwa lebih dari 720.000 individu yang menderita karies gigi. Data Puskesmas Sanggeng Manokwari, terdapat 31 % kasus karies gigi dari total 427 kasus gigi, dengan prevalensi tertinggi pada usia 16-21 Tahun, kebanyakan penderita yang datang sudah mengalami kerusakan gigi yang parah, mulai dari kerusakan mahkota gigi, fraktur parsial, hingga tersisanya akar gigi.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis | |
Student ID | |
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edisi |
Publish
|
Departement | |
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong., 2016 |
Subyek | |
No Panggil |
P071216
|
Copyright | |
Doi | |
Deposit User |
Super Admin
|
Lampiran Berkas
LOADING LIST...